Saturday 12 September 2015

Awal Mula Memberi Hormat Para Tentara Saat Bertemu

Salute
Memberi hormat pertama kali dilakukan tidak secara sengaja oleh pejuang-pejuang perang Salib ketika mereka berpapasan saat pulang atau pergi dari Eropa dan Jerusalem. Tujuan mereka adalah untuk mengetahui apakah mereka sedang berhadapan dengan teman atau musuh, maka ketika mereka berpapasan, mereka membuka penutup wajah dari helm besi (visor) supaya terlihat muka mereka satu sama lain. 

Ritual ini terus berlangsung hingga saat ini oleh tentara di seluruh dunia, walaupun sudah tidak memakai pelindung besi penutup kepala dengan menaruh telapak tangan kanan diatas pelipis kanan.

No comments:

Post a Comment

SASR Pertama Yang Tewas di Indonesia

Tahukah kita kalau ada anggota SASR ( Special Air Service Regiment ) yg tewas pertama, bukan akibat perang atau ditembak TNI/ Sukwan? Ternya...